Visi Misi

Visi:

Menjadi Persekutuan Penyembahan dan Persembahan Pada Tahun 2030

Misi:

Dalam rangka mendukung Visi GKPI maka Misi GKPI dijabarkan dalam Panca Pelayanan GKPI: 1.Koinonia. 2. Marturia. 3. Diakonia. 4. Liturgia. 5. Oikonomia

Mars GKPI
   

Mars GKPI

Renungan, 11 Mei 2024
KASIH TUHAN ITU ADIL
  Beginilah firman TUHAN: “Seperti kata orang jika pada tandan buah anggur masih terdapat airnya: Janganlah musnahkan itu, sebab di dalamnya masih ada berkat! Demikianlah Aku akan bertindak oleh karena hamba-hamba-Ku, yakni Aku tidak akan memusnahkan sekaliannya (Yesaya 65:8). Seorang siswa yang terkenal sangat nakal di sekolah, setiap hari dia selalu membuat keonaran dan selalu… Selanjutnya...

Wilayah Pelayanan

Motto Pelayanan

1. Yesus Gembala Yang Baik

2. Melayani Bukan Untuk dilayani

3. Imamat Am Orang Percaya

4. Membayar Hutang Penginjilan

Berita Terbaru

KEBAHAGIAAN ORANG BENAR

Minggu Exaudi, 12 Mei 2024 Evangelium : Mazmur 1 : 1-6 Pengantar Minggu ini kita memasuki minggu Exaudi yang artinya dengarlah Tuhan, seruan yang kusampaikan (Mzm. 27:7). Dalam Minggu ini tema yang akan kita renungkan Read more…

KEBAHAGIAAN ORANG BENAR

Minggu Exaudi, 12 Mei 2024 Epistel : Matius 13 : 10-17 Pendahuluan  Proses beriman identik dengan sebuah proses belajar. Di bangku sekolah kita belajar banyak hal yang belum kita mengerti. Ketika kita tidak mengerti suatu Read more…

Setiap Orang yang meminta akan menerima

Minggu Rogate, 05 Mei 2024 EPISTEL :Mazmur 28: 1-2 Pendahuluan        Mazmur ini terdiri tiga bagian, yaitu: seruan minta tolong (1-2), permohonan agar jangan dibinasakan bersama orang fasik (3-5) dan ucapan syukur, pengakuan percaya dan Read more…

Yesus terangkat ke sorga dan kita bersukacita

Hari                   : Kamis, 09 Mei  2024 (Kenaikan Yesus) Epistel              : Mazmur 47:6-10 Pendahuluan Sebagai umat Allah, sudah selayaknya kita beribadah dan menyembah Dia dengan sepenuh hati. Amat disayangkan, ibadah zaman sekarang dipenuhi oleh hiburan demi Read more…

Yesus terangkat ke sorga dan kita bersukacita

Hari                                 : Kamis, 09 Mei  2024 (Kenaikan Yesus) Evengelium                 : Lukas 24:44-53 Pendahuluan Setiap kali kita mendengar kata berpisah, tentu yang terlintas dalam benak kita ialah suatu peristiwa yang menyedihkan. Namun, tidak demikian dengan Read more…

Kantor Sinode

Kantor Sinode

Jl. Kapt Sitorus No. 13 Pematang Siantar, Sumatera Utara

Telpon

(0622) 22664

Hubungi Kami